Lembaga Penjaminan Mutu Internal

Lembaga Penjaminan Mutu Internal

spmi blank


Visi & Misi

Visi
Menjadi satuan penjaminan mutu internal yang relevan dan berkualitas untuk mencapai Visi Misi Insititut Kesesehatan Rajawali sebagai Perguruan Tinggi yang unggul dan berwawasan Global pada tahun 2045.

 

Misi

  • Melaksanakan proses sistem penjaminan mutu di bidang pendidikan sesuai standar nasional ;
  • Melaksanakan proses sistem penjaminan mutu di bidang penelitian sesuai standar nasional ;
  • Melaksanakan proses sistem penjaminan mutu di bidang pengabdian kepada masyarakat sesuai standar nasional ;
  • Menjaga mutu perguruan tinggi dan program studi melalui audit internal dan eksternal secara konsisten dan berkesinambungan.

Dokumen Mutu

Unduh Daftar Dokumen Mutu

Kebijakan Mutu

SK pemberlakuan, Penglolaan TUPOKSI SPMI

Manual dan Standar Mutu Pen,didikan

  1. Kompetensi Lulusan
  2. Isi Pembelajaran
  3. Proses Pembelajaran
  4. Penilaian Pembelajaran
  5. Dosen dan Tenaga Kependidikan
  6. Sarana dan Prasarana Pembelajaran
  7. Pengelolaan Pembelajaran
  8. Pembiayaan Pembelajaran

Manual dan Standar Mutu Penelitian

  1. Hasil Penelitian
  2. Isi Penelitian
  3. Proses Penelitian
  4. Penilaian Penelitian
  5. Peneliti
  6. Sarana dan Prasarana Penelitian
  7. Pengelola Penelitian
  8. Pendanaan dan Pembiayaan Penelitian

Manual dan Standar Mutu Pengabdian Kepada Masyarakat

  1. Hasil Pengmas
  2. Isi Pengmas
  3. Proses Pengmas
  4. Pelaksanaan PKM
  5. Penilaian Pengmas
  6. Sarana dan Prasarana Pengmas
  7. Pengelola Pengmas
  8. Pendanaan dan Pembiayaan Pengmas

Manual dan Standar Mutu Akademik

  1. Standar SPMI
  2. Penerimaan mahasiswa baru
  3. Kerjasama
  4. Pembuatan Ijasah, Transkip nilai, SKPI, Serkom
  5. Perencanaan, Pelaksanaan dan evaluasi Kegiatan Ekstrakurikuker
  6. Pelaksanaan Praktik Klinik 
  7. Pemberian Beasiswa 
  8. Pelaksanaan Ujian

Manual dan Standar Mutu Non Akademik

  1. Kesekretariatan
  2. Laboratorium
  3. Visi Misi
  4. Sarana Prasarana 
  5. Kepegawaian 
  6. Sistem Informasi
  7. Perpustakaan
  8. Keuangan 

Formulir Penjaminan Mutu

Standar Operasional Prosedur (SOP)

Laporan Monev, AMI dan RTL

Peningkatan Kualitas dan Fasilitas Pembelajaran

 

UNDUH | Brosur | Logo | Hymne & Mars | Sertifikat AkreditasiPeraturan & ProsedurPanduan & Pedoman |  Formulir |                                                    ^ kembali ke atas